loading...
Loh. . .Loh. . .Loh. . .kok jadi bahas yang lain ya? Kan di awal tadi yang mau saya bahas tentang blog iklan baris, bukannya blogwalking, hehehe. Oke, back to topic. Seperti yang tadi saya bilang, blog iklan baris kepunyaan saya baru launching minggu ini, jadi ya belum terlalu rame (kayaknya sama aja deh sama blog ini). Nah, maka dari itu saya lagi berusaha untuk berpromosi disini. Ya. . .kan kalau dibandingkan dengan blog iklan itu, blog ini sedikit jauh lebih banyak jumlah pengunjungnya :O. Jadi siapa tahu saja dengan saya umumkan sekaligus promosikan disini, jumlah pengunjung blog iklan baris saya jadi bertambah, sukur-sukur pengiklannya juga bertambah :p.
Yang namanya berpromosi, entah itu mempromosikan barang, jasa, website, blog, dan lain-lain pasti yang dibicarakan adalah keunggulan dari yang kita promosikan. Ya kan? Untuk itu disini saya juga akan memberikan penjelasan, apa saja sih keunggulan dari blog iklan baris yang saya buat? Here we go :
1. Seperti situs iklan baris lain yang sudah sangat menjamur saat ini, dimana mereka memberikan fasilitas pasang iklan gratis, blog iklan baris milik saya yaitu IndobiZLine-IklanGratis juga termasuk salah satunya. Jadi tidak perlu khawatir kalau ingin memasang iklan disana :p.
2. IndobiZLine-IklanGratis walaupun terhitung blog baru, tapi Alhamdulillah sudah terindex oleh search engine (mesin pencari), terutama google dan yahoo. Rencananya nanti akan saya buat lebih search engine friendly dengan SEO seperti blog ini (masa??).
3. Iklan-Iklan yang dikirim terlebih dahulu akan saya periksa, jadi tidak akan ada SPAM iklan ataupun iklan porno. Jika memenuhi syarat akan langsung saya publikasikan dan yang terpenting adalah iklan tersebut akan tersimpan selamanya (tidak akan dihapus).
4. Pada halaman utama IndobiZLine-IklanGratis terdapat 12 iklan gratis yang ditampilkan, tapi tidak perlu khawatir dengan ukuran pagenya. Karena blog iklan baris tersebut memakai tema yang menyediakan auto read full post (baca selengkapnya) dan banner/gambar hanya akan terlihat jika tab read full post tersebut diklik.
5. Dan yang terpenting IndobiZLine-IklanGratis juga menyediakan layanan auto ping url ke ratusan ping service dan auto submit url ke lebih dari ratusan search engine, serta kumpulan tools SEO untuk mengoptimalkan blog/website kalian, semuanya GRATIS tanpa biaya sepeserpun. Mantep gak? :p
Kesimpulannya IndobiZLine-IklanGratis cocok sekali untuk kalian yang ingin beriklan, promosi blog, sambil mengoptimalkan SEO blog/website yang kalian miliki. Hehehe. . . .gimana promosinya, ada yang kurang nggak tuh?
Oh iya, buat kalian yang ingin tahu tips dan trik GRATIS membuat blog iklan baris seperti yang saya buat, silakan lihat di artikel saya itu.
Jangan lupa, yang mau pasang iklan GRATIS, silakan kunjungi http://www.IndobiZLine-IklanGratis.co.cc ;)
loading...
gmana kabar bisnis bagjanya? sekarang donkeymail cuma 1cent loh minimum payoutnya
ReplyDeleteIni sapa ya?
ReplyDeleteMaaf lupa :f
Saya udah kecewa sama bagja, selain tanggapan yg sangat lambat tentang keluhan-keluhan membernya, sistem pembayarannya pun msh sering mengalami error.
Awalnya saya sudah semangat, eh. . Lah kok malah begini??
wah,,,ini baru pengembangan bisnis
ReplyDeletemembuat blog iklan baris sendiri,,,kalau saya yang baru mengembangkan bisnis internet ini rasanya kepingin juga mengembangkan bisnis seperti anda,,,maju terus ya bisnisnya,,,kalau saya mau daftar iklan gratis tolong di setujui ya,,,salam
Ahmad Fikri
ada lagi nich yang baru di dunia bisnis online he...he..
ReplyDelete@cari uang di internet : Amin. . Thanks mas fikri. Sip, tenang aja, nanti pasti saya approve iklannya :D
ReplyDelete@kang joko : gak baru kok kang, bktnya blog iklan baris sudah menjamur dimana-mana. Ya kan? :p
Blog ini bagus.Tapi sorry ya terus terang warna latarnya hitam jadi gak kuat mataku melihatnya.Mungkin mataku udah error ya??? he...he..he..
ReplyDeletesiiip bos..siap2 pasang iklan niih..hehe...
ReplyDelete@rumahbisnis21 : hehe. . .thanks atas pujian + kritikannya mas. Tp maaf, saya memang suka hitam :p
ReplyDelete@adhi : silakan sob. . .yg penting jgn SPAM^^